Pasti kamu gak asing sama jajanan tradisional satu ini, ya kan? Kalau dulu dadar gulung cuma sebatas adonan dadar dengan isian kelapa, sekarang variannya makin banyak, termasuk dadar gulung cokelat, pisang, dan keju. Meskipun kamu bisa menemukan penjual dadar gulung ini dengan mudah, tapi bikin sendiri di rumah dijamin lebih […]
food recipe
Bosan dengan menu dessert yang itu-itu saja? Thailand punya rekomendasi dessert yang lezat berbahan dasar ketan dan nangka, yakni jackfruit sticky rice atau ketan nangka. Namanya memang sedikit asing ya! Ketan dimasak dengan nangka? Yup, ketan nangka rasanya lezat dan manis di mulut lho! Gak perlu jauh-jauh membelinya ke Thailand, […]